Sejarah Singkat Lembaga Pemasyarakatan Klas IIB Lumajang
Bangunan Lapas Lumajang merupakan peninggalan Hindia Belanda, dahulu Lapas ini dikenal dengan nama penjara (De Gevangenis te Loemadjang). Namun pada tahun 1974 nama penjara diganti menjadi Lapas, dan kemudian pada tahun 1984 nama Lapas berganti menjadi Rumah Tahanan (Rutan). Lalu akhirnya, berdasarkan Surat Keputusan Menteri Kehakiman namanya dirubah kembali menjadi Lapas Klas IIB hingga sampai sekarang.
Visi dan Misi Lembaga Pemasyarakatan Klas IIB Lumajang
MISI
Beberapa hasil survei dari berbagai penggunan layanan di lapas lumajang
Survei Berlianku bulan Januari 2025
Jumlah Responden
Rekapitulasi Survei
Aplikasi BSK Kemenkumham
Januari 2025
Jumlah Responden
Anda dapat melihat info terkini melalui beberapa media sosial di bawah ini.